cari ajah disini

Sabtu, 13 November 2010

RANGKUMAN ORGANISASI UNIT O DAN M

O & M merupakan rangkaian kegiatan rasional yang pada dasarnya dengan melakukan analisis O & M bisa mendapatkan manfaat-manfaat sbb :
1. Memperoleh peningkatan managerial skill pasa setiap pimpinan karena melakukan kegiatan manajemen dengan sebaik-baiknya dan setepat-tepatnya.
2. Penerapan alat-alat pengendalian yangn setepat-tepatnya karena pemakaian yang sumber-sumber yang ada pada efektif , demikian juga pendayagunaan personil perusahaan maupun financial.
3. Pelaksanaan proses pengorganisasian dengan tepat termasuk staffing, seleksi, pengembangan pegawai departementasi maupun delegation of authoritynya.
4. Terbinanya organisasi dengan memanfaatkan dinamika organisasi demi kemajuan dan pengembangan organisasi secara mantap dan terarah pada tujuan organisasi.

Kegiatan O & M mempunyai fungsi sebagai kegiatan penunjang atau bantuan bagi pimpinan, baik pimpinan tertinggi maupun pimpinan unit lainnya. Bantuan ini sifatnya khusus untuk mencapai efisiensi organisasi, tata kerja, prosedur kerja dan system kerja dengan mengupayakan pemakaian yang seefisiensi mungkin terhadap sumber-sumber yang dipunyai perusahaan baik tebaga kerja, uang, material maupun alat-alat kerja lainnya.
Untuk itu, maka yang paling ideal unit O & M yang mempunyai peranan sentral dalam struktur organisasi ditempatkan sebagai Unit Staff dan mempunyai hubungan langsung dengan top manajer.
Dalam instansi-instansi non pemerintah biasA
pentingnya kegiatan O & M bagi organisasi mengharuskan perusahaan melakukan staffing Unit O & M benar-benar tepat, baik kualitas personalnya maupun jumlah karyawannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar